Search

Hujan Deras, Tanah Longsor dari Tebing Setinggi 1,5 Meter di Malang, Sempat Tutup Akses Jalan - Tribunnews

TRIBUNNEWS.COM, MALANG - Musibah tanah longsor menerjang sebuah tebing terjadi di Dusun Umbutlegi, Desa Taji, Kecamatan Jabung.

Kejadian tersebut ditengarai akibat dari hujan deras uang mengguyur area Kecamatan Jabung, Selasa (19/3/2019).

Kasubsi Penanggulangan Bencana PMI Kabupaten Malang, Mudji Utomo menjelaskan tanah longsor mengakibatkan jalan alternatif yang menghubungkan ke Nongkojajar, Pasuruan serta desa lain sempat tertutup.

Hal tersebut turut menyulitkan warga sekitar untuk mengakses jalan.

Diketahui bencana tanah longsor terjadi sekitar pukul 21.00 WIB.

Saat kejadian kondisi sedang hujan. Akibatnya tebing setinggi sekitar 1,5 meter tidak kuat menahan gerusan air. Sehingga mengakibatkan tanah longsor.

"Terdapat tiga titik tanah longsor yang terjadi semalam (Selasa malam). Tanah longsor menutup badan jalan sehingga kendaraan sempat tidak bisa lewat" terang Mudji ketika dikonfirmasi, Rabu (20/3/2019).

Baca selengkapnya >>>>>

Let's block ads! (Why?)

TRIBUNNEWS.COM, MALANG - Musibah tanah longsor menerjang sebuah tebing terjadi di Dusun Umbutlegi, Desa Taji, Kecamatan Jabung.

Kejadian tersebut ditengarai akibat dari hujan deras uang mengguyur area Kecamatan Jabung, Selasa (19/3/2019).

Kasubsi Penanggulangan Bencana PMI Kabupaten Malang, Mudji Utomo menjelaskan tanah longsor mengakibatkan jalan alternatif yang menghubungkan ke Nongkojajar, Pasuruan serta desa lain sempat tertutup.

Hal tersebut turut menyulitkan warga sekitar untuk mengakses jalan.

Diketahui bencana tanah longsor terjadi sekitar pukul 21.00 WIB.

Saat kejadian kondisi sedang hujan. Akibatnya tebing setinggi sekitar 1,5 meter tidak kuat menahan gerusan air. Sehingga mengakibatkan tanah longsor.

"Terdapat tiga titik tanah longsor yang terjadi semalam (Selasa malam). Tanah longsor menutup badan jalan sehingga kendaraan sempat tidak bisa lewat" terang Mudji ketika dikonfirmasi, Rabu (20/3/2019).

Baca selengkapnya >>>>>

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

0 Response to "Hujan Deras, Tanah Longsor dari Tebing Setinggi 1,5 Meter di Malang, Sempat Tutup Akses Jalan - Tribunnews"

Post a Comment

Powered by Blogger.