Search

Walikota Malang Berharap Ada Solusi Soal Suporter di Indonesia

TRIBUNNEWS.COM, MALANG - Wali Kota Malang, Sutiaji, memberikan kritik terkait mandeknya kompetisi Liga 1 2018 dan penyelesaian soal masalah kasus suporter di Indonesia. 

Banyak pihak penasaran dengan mandeknya kompetisi Liga 1 2018 oleh PSSI sampai batas waktu yang tidak ditentukan.

Liga 1 2018 resmi dihentikan oleh PSSI mulai Rabu (26/9/2018) karena tragedi meninggalnya suporter Persija Jakarta, Haringga Sirla, beberapa waktu.

Beberapa pihak pun memberikan kritik serius mengenai masalah yang sedang dihadapi sepak bola tanah air.

Termasuk salah satunya datang Wali Kota Malang, Jawa Timur, Sutiaji.

Sebagai orang nomor satu di Kota Apel, Sutiaji menganggap kasus meninggalnya Haringga Sirla merupakan preseden buruk yang menimpa Indonesia.

Sutiaji pun berharap masalah antara suporter di Indonesia segera ada solusi nyata.

Menurutnya jika kompetisi sepak bola dihentikan, banyak pihak yang merasa akan dirugikan.

"Sepak bola di Indonesia sudah menjadi industri. Banyak UMKM yang berkaitan dengan merchandise sepak bola mengalami kerugian jika kompetisi dihentikan," kata Sutiaji.

Let's block ads! (Why?)

TRIBUNNEWS.COM, MALANG - Wali Kota Malang, Sutiaji, memberikan kritik terkait mandeknya kompetisi Liga 1 2018 dan penyelesaian soal masalah kasus suporter di Indonesia. 

Banyak pihak penasaran dengan mandeknya kompetisi Liga 1 2018 oleh PSSI sampai batas waktu yang tidak ditentukan.

Liga 1 2018 resmi dihentikan oleh PSSI mulai Rabu (26/9/2018) karena tragedi meninggalnya suporter Persija Jakarta, Haringga Sirla, beberapa waktu.

Beberapa pihak pun memberikan kritik serius mengenai masalah yang sedang dihadapi sepak bola tanah air.

Termasuk salah satunya datang Wali Kota Malang, Jawa Timur, Sutiaji.

Sebagai orang nomor satu di Kota Apel, Sutiaji menganggap kasus meninggalnya Haringga Sirla merupakan preseden buruk yang menimpa Indonesia.

Sutiaji pun berharap masalah antara suporter di Indonesia segera ada solusi nyata.

Menurutnya jika kompetisi sepak bola dihentikan, banyak pihak yang merasa akan dirugikan.

"Sepak bola di Indonesia sudah menjadi industri. Banyak UMKM yang berkaitan dengan merchandise sepak bola mengalami kerugian jika kompetisi dihentikan," kata Sutiaji.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

0 Response to "Walikota Malang Berharap Ada Solusi Soal Suporter di Indonesia"

Post a Comment

Powered by Blogger.